Hi sobat.... Kembali lagi nih di Aidil's Blogger. seperti biasa, saya akan memosting sesuatu, semoga bermanfaat buat sobat semuanya.
Apakah sobat pernah membuka google earth. Pernahkah sobat lihat jik melihat suatu tempat di google earth ada muncul berbagai foto muncul. Bagaimana cara memasukkan fot-foto tersebut. Langsung saja simak langkah-langkh berikut:
1. Buka linknya disini.2. Masuk dengan akun gmail sobat. Jika belum punya pilih sign up.
3. Jika sudah masuk. Upload gambar. Gambar yang di upload usahakan beresolusi tinggi, bukan foto yang fokus ke orang - orang narsis, serta sobat adalah orang pertama yang mengupload foto ke tempat sobat inginkan.
4. Setelah selesai diupload. klik petakan foto ini. klik tempat dimana sobat ingin meletakkan foto sobat ke peta. Lalu klik selesai
NB : Sobat harus sabar menunggu konfirmasi foto sobat dari pihak google. Sobat harus menunggu sekitar 1 bulan apakah foto anda tersebut akan dimuat di Google Maps/Earth atau tidak.
Jika ya, akan ada deskripsi "Image selected for Google Earth". Jika tidak, tertera deskripsi "Image not selected for Google Earth.
Jika foto sobat sudah dikonfirmasi, selamat buat sobat!
Bagaimana sobat. mudahkan, selamat mencoba ya...
wow, keren infonya, sangat menarik sekali
ردحذفwah makasih infonya gan
ردحذفhttp://avroart.blogspot.com/
bermanfaat banget
ردحذفcara deletenya gmn ?
ردحذفjebule ngenteni di konfrim to? uke..... terimakasih
ردحذفboleh juga artikelnya, terimakasih min sudah mau share...
ردحذفsolder blower
kalau utk update foto tempat usaha bisa gak ya?
ردحذفTerima kasih :)
ردحذفإرسال تعليق
Silahkan berkomentar dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan :)